Minggu, 01 Februari 2009

Extrai

Awalnya…
Bukan kesengajaan
Dan tak pula terencana
Terkumpul di bawah naungan satu atap
Extrai

Dan…
Terhubung antara hati yang pilu
Akan tumpukan duka yang mengiris
Setiap sudut di cela-cela luka

Kemudian…
Rasa yang singgah akan sebuah makna kata
Dalam ikatan suci
Extrai

Dan akhirnya…
Pergi jauh
Entah kapan kan kembali

Semua rangkaian kata ini tercipta dari warna-warni Extrai, dan kuharap Extrai tidak mengecewakanku.(Za_F)

2 komentar:

Extrai our team mengatakan...

I LOVE EXTRAI

anak jago mengatakan...

Janganlah kalian mencoba tuk melupakan kenangan yg tlah qt lalui b"sama baik suka maupun duka.............